Cek Berat Blog atau Website - Blog yang menarik dengan segala aksesorisnya memanglah sangat enak dipandang mata, kadang-kadang karena kita keasyikkan mendandani blog kita dengan memasang berbagai macam aksesoris, agar blog atau website kita terlihat menarik, kita jadi lupa dengan satu hal yang cukup penting bagi kebutuhan blog kita, yaitu loading page. Tahukah anda bahwa blog atau website yang loadingnya lama akan membuat para pengunjung merasa jenuh, yang disebabkan oleh karena kelamaan menunggu.
Memasang aksesoris di blog adalah sah-sah saja karena Blogger sendiri menyediakan berbagai macam aksesoris blog agar blog atau website kita terlihat lebih menarik, namun alangkah baiknya kita memasang atau memilih aksesoris blog atau website yang memiliki fungsi yang penting dan bermanfaat bagi pengunjung. sehingga keberadaannya tidak sia-sia atau mubazir.
Menurut para master, blog yang dianggap masih ideal adalah yang memiliki berat di bawah 100kb, nah berapakah berat blog anda?, Untuk mengetahuinya anda dapat mengeceknya di tempat mengecek berat blog atau website dibawah ini, anda juga dapat mengecek berat blog atau website yang lainnya sebagai perbandingan maximal 10 url.
Title : Mengecek Berat Blog atau Website
Description : Cek Berat Blog atau Website - Blog yang menarik dengan segala aksesorisnya memanglah sangat enak dipandang mata, kadang-kadang kare...