Kunggulan dan Spesifikasi - Motorola meluncurkan ponsel pintar terbaru bernama Motorola photon 4G. ponsel ini terlihat sangat mencolok karena ukurannya yang besar dengan desain candybar touchscreen octogonal, Photon 4G berdimensi 2.63 x 4.99 x 48 inci dan berat 158 gram, meskipun memiliki ukuran yang besar, namun ponsel ini tdak terlalu berat untuk dibawa kemana-mana.
Motorola PHOTON 4G merupakan smartphone Android yang dapat berjalan pada jaringan 4G WiMax milik Sprint. Motorola PHOTON 4G menjadi smartphone 4G pertama yang diluncurkan oleh Sprint yang menggunakan prosessor dual core.
Motorola PHOTON 4G menggunakan sistem operasi Android yang ditenagai oleh prosessor dual core NVIDIA Tegra 2 1GHz dan RAM DDR2 1GB.
Motorola PHOTON 4G dilengkapi dengan fitur-fitur seperti layar 4.3 inci dengan resolusi qHD, kamera 8 megapiksel dan kamera VGA, Wi-Fi b/g/n, pada bagian depan dapat berfungsi sebagai video call. Bluetooth 2.1, memori internal 16GB, dan slot microSD up to 32GB.
Title : Keunggulan & Spesifikasi Motorola PHOTON 4G
Description : Kunggulan dan Spesifikasi - Motorola meluncurkan ponsel pintar terbaru bernama Motorola photon 4G. ponsel ini terlihat sangat mencolok...